Responsive image

    NEWS At. Thu, 02 November 2017  -   00:00 WIB

Pelaksanaan Pemilihan Umum Ketua BPM dan BEM mahasiswa Universitas Jember berjalan dengan lancar


Responsive image


Jumat, 3 November 2017,

KPUM yang sebagai lembaga yang dibentuk oleh Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas Jember yang bertugas membentuk dan mengesah calon ketua dan wakil BEM serta Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas. Fakultas ekonomi dan bisnis menjadi salah satu fakultas yang mendapatkan bagian untuk meyelenggarakan pemilihan secara e-tps. E-tps sendiri merupakan jenis pemilihan yang pertama di seluruh universitas di Indonesia. Pihak Universitas menginstruksikan kepada semua fakultas diunej untuk menyediakan peralatan komputer sekaligus koneksi internet untuk melakukan proses pemilihan. Dengan semakin berkembangnya system pemilihan ini, harapannya dapat menjadi percontohan oleh unversitas lainnya.serta dapat diterapkan diseluruh pemilihan di fakultas unej.

Pada pelaksanaan pertama kali ini antusiasme mahasiswa feb unej sangat besar. Hal itu dibuktikan dengan banyaknya mahasiswa feb unej yang memenuhi ruangan kuliah 13 sebagai tempat pemilihan. Proses pemilihan dimulai pukul 08.00 sampai dengan 16.00 akan tetapi pada kenyataannya harus molor karena koneksi internet yang terdapat gangguan, akan tetapi hal tersebut tidak menyurutkan semangat mahasiswa feb unej untuk tetap berpartisipasi pada pemilihan bem dan dpm universitas pertama.

FEB UNEJ OFFICIAL


KONTAK

FEB, Unej.
Jalan Kalimantan
Jember, 68121
HP: 082337463327
Push Info
feb@unej.ac.id






FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

Responsive image